Selasa, 08 Mei 2012

Grafik Pada Microsoft Excel 2007

1.Grafik/Chart merupakan media visual penerjemah data dalam bentuk angka ke dalam data dalam bentuk gambar .


2.Terdapat Beberapa Macam Grafik/Chart yaitu :

-Column : Grafik Berbentuk Kotak Vertikal
-Line      : Grafik Berbentuk Garis - Garis
-Bar       : Grafik Berbentuk Kotak Horizontal
-Dan Lain-Lain

3.Cara Menyisipkan Grafik Pada Lembar Excel Yaitu

-Buatlah Tabel Yang Berisi Data-Data Yang Akan Ditamplkan Pada Chart
-Blok Tabel dan pilih Ribbon/Tab Insert ->Group Illustrations->Toolbar Chart
-Pilih Tipe Grafik/Chart Yang Diinginkan
-Klik OK

Semoga Bermanfaat




Tidak ada komentar:

Posting Komentar